Kegiatan Seleksi Kelas Industri SMKN Matesih

Kegiatan Seleksi Kelas Industri SMKN Matesih dilaksanakan hari kamis, 3 Desember 2020. di smkn matesih dari pukul 08.00 hingga selesai.

Kelas Industri merupakan salah satu program pemerintah agar dapat mencetak SDM dari SMK yang lebih berkualitas dengan bekerja sama langsung dengan perusahaan ataupun industri. SMK N Matesih dan Game Lab Indonesia melakukan sinkronisasi kurikulum.

Kelas Industri merupakan salah satu program pemerintah agar dapat mencetak SDM dari SMK yang lebih berkualitas dengan bekerja sama langsung dengan perusahaan ataupun industri. Instansi pendidikan khususnya SMK diberikan kebebasan untuk mencari rekanan industri yang sesuai dengan kompetensi dan tujuan dari sekolah tersebut. Beberapa sekolah ada yang bekerja sama dengan 1 atau bahkan lebih, untuk meningkatkan kualitas SDM yang nantinya harus dihasilkan oleh sekolah tersebut. Dengan bekerjasama dengan industri rekanan tersebut, sekolah haruslah mengikuti cara kerja atau materi dari industri tersebut, melalui Sinkronisasi Kurikulum. Hal ini dilakukan dengan tujuan menyempurnakan pengembangan kurikulum yang selaras antara Dunia pendidikan dan Dunia Industri.

SMKN Matesih khususnya jurusan multimedia memulai kelas industri di tahun 2021 dimulai dari kelas X tahun ajaran 2020-2021

 

Similar Posts

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *